Ingin Pakai Kutek Gel Sendiri di Rumah? Persiapkan 8 Alat Ini

Ardela Nabila - Minggu, 19 Juni 2022
Alat untuk membuat gel nail di rumah.
Alat untuk membuat gel nail di rumah. Muhamad Afandi

4. Minyak kutikula

Selanjutnya, kamu juga perlu mempersiapkan minyak kutikula, sebab memberikan kelembapan pada kuku merupakan proses penting dalam manikur.

Tanpa disadari, kutikula sering kali terlihat kering dan mengelupas karena paparan sinar matahari, air, sabun, dan berbagai hal lainnya.

Minyak kutikula inilah yang bisa memperbaiki kondisi tersebut, sehingga area kuku dan sekitarnya terlihat lebih halus

5. Rubbing alcohol

Saat mengaplikasikan kuteks gel di kuku, kamu tentunya ingin tahu, kan, seberapa lama kutek tersebut dapat bertahan pada kuku?

Maka dari itu, rubbing alcohol menjadi penting karena ia dapat memastikan kuku bersih dan terhindar dari kotoran menempel, sehingga kuteks pun lebih menempel.

Baca Juga: Agar Tetap Sehat dan Kuat, Ikuti 5 Cara Mudah Merawat Kuku di Rumah

Sumber: S&L Beauty
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Bocah 7 Tahun di Banyuwangi Diperkosa, Kenapa Anak Masih Rentan Jadi Korban Kekerasan?