1. Setelah pengguna memasukkan handle di aplikasi NGL, klik kolom "Copy Link"
2. Kemudian kamu bisa membuka aplikasi Instagram.
3. Geser layar ke kiri seperti ingin mengunggah Instagram Stories.
4. Selanjutnya, kamu bisa klik ikon “Stickers”
5. Lalu pilih “Link”
6. Tempelkan link tersebut pada bio
7. Tautan NGL pengguna sudah bisa diunggah ke Instagram.
8. Kemudian untuk mengecek pesan masuk, buka aplikasi NGL.
9. Kamu bisa klik “Inbox”.
10. Klik ikon “Email” yang berbentuk hati
11. Untuk membalas pesan yang diterima, pengguna bisa klik “Reply”.
Namun yang perlu diingat adalah pengguna dapat kehilangan seluruh pesan jika menghapus aplikasi NGL Link ini.
Itu dia cara membuat NGL Link di Instagram yang bisa disematkan di Stories maupun di bio profil.
Kawan Puan, apa kamu juga tertarik untuk mengikuti tren ini?
Yuk coba sekarang, Kawan Puan!
Baca Juga: Viral di TikTok dan Instagram, Begini Cara Menggunakan Filter Wajah Nangis
(*)