Ini Rekomendasi Fashion Item yang Fresh Graduate Wajib Punya untuk WFO

Citra Narada Putri - Minggu, 26 Juni 2022
Rekomendasi fashion item fresh graduate wajib punya untuk WFO.
Rekomendasi fashion item fresh graduate wajib punya untuk WFO. Dok. MASSHIRO&Co & Blzr.Id

Untuk mengelevasi gaya kantoran saat WFO lebih modis, kamu juga bisa memilih warna lain yang sesuai dengan referensi pribadi.

3. Kemeja Putih

Kemeja putih.
Kemeja putih. Dok. MASSHIRO&Co

Atasan yang satu ini wajib hukumnya ada dalam koleksi pakaian kerja para fresh graduate.

Pasalnya, kemeja putih sangat mudah untuk dipadupadankan dengan berbagai jenis bawahan, mulai dari rok hingga celana.

Tak hanya itu, kemeja yang berwarna putih juga sangat mudah untuk mix and match dengan warna apapun. Kawan Puan bisa memilih kemeja putih dari brand MASSHIRO&Co dengan aneka model.

4.  Wide Leg Pants

Wide leg pants.
Wide leg pants. Dok. Ecinos

Bisa memberikan tampilan office look yang modis, wide leg pants bisa kamu kenakan saat harus WFO.

Baca Juga: Inspirasi Gaya Kantoran ala Karakter Perempuan Oh Su Jae di Drama Korea Why Her



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat