Ada Genre Horor Sell Your Haunted House, Ini Deretan Drama Korea Netflix Juli 2022

Rizka Rachmania - Kamis, 30 Juni 2022
Rekomendasi drama Korea Juli 2022 di Netflix, salah satunya adalah Sell Your Haunted House: Season 1.
Rekomendasi drama Korea Juli 2022 di Netflix, salah satunya adalah Sell Your Haunted House: Season 1. Netflix

Kisahnya adalah tentang balas dendam seorang janda atas perempuan licik yang menjadi istri baru dari mantan suaminya.

Sang janda ini merencanakan balas dendamnya dengan dibantu oleh agensi perjodohan eksklusif yang khusus melayani kaum kaya raya.

2. Youth of May: Season 1

Youth of May: Season 1 bakal segera bisa Kawan Puan tonton di Netflix mulai tanggal 20 Juli 2022.

Drama ini menyoroti kisah cinta antara murid kedokteran dan seorang suster dengan latar waktu Mei 1980.

Dibintangi oleh Lee Do Hyun, Lee Seng Yi, dan Ko Min Si, Youth of May: Season 1 mengambil latar yang juga bersamaan dengan terjadinya kerusuhan dan tekanan dari pihak militer di Gwangju.

3. Backstreet Rookie

Backstreet Rookie, salah satu rekomendasi drakor Juli 2022, akan segera bisa Kawan Puan tonton di Netflix mulai tanggal 15 Juli.

Ada Ji Chang Wook, Han Seon Hwa, dan Kim You Jung yang menghidupkan karakter utama dalam drama Korea ini.

Baca Juga: Wajib Nonton, Ini 5 Drama Korea Nam Joo Hyuk Selain Twenty Five Twenty One

Sumber: Parapuan.co
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania