BERITA TERPOPULER WELLNESS: Hidden Gem di Solo Dekat Tempat Konser Dream Theater hingga 5 Tanda Kamu Harus ke Psikolog

Maharani Kusuma Daruwati - Jumat, 1 Juli 2022
Poster gelaran konser Dream Theater di Solo, 10 Agustus 2022
Poster gelaran konser Dream Theater di Solo, 10 Agustus 2022 Rajawali Indonesia

3. Ini 5 Tanda Kalau Kamu Harus Psikolog Demi Jaga Kesehatan Mental

Stres, perubahan suasana hati, merasa cemas, serta emosi yang berubah-ubah itu menjadi suatu kondisi yang normal dialami oleh banyak orang.

Berbagai kondisi di atas bisa terjadi ketika seseorang sedang menghadapi masalah mungkin karena pekerjaan, penolakan, masalah keuangan, atau pun kondisi pribadi lainnya.

Mengutip dari Forbes.com, dr. Lindsey Giller, psikolog klinis di Pusat Gangguan Mood di Child Mind Institute, New York, mengungkap emosi dan pikiran yang tidak terkontrol itu dapat berdampak langsung pada energi, produktivitas, dan kesehatan tubuh secara keseluruhan.

"Merawat kesehatan mental kamu memperkuat kemampuanmu untuk mengatasi stres sehari-hari dan menangani tantangan lebih efektif," tambah Lindsey.

Salah satu cara untuk menjaga kesehatan mental yakni pergi ke psikolog untuk berkonsultasi, sayangnya pergi ke tenaga profesional mental sering dianggap hanya untuk orang yang punya masalah kejiwaan.

Padahal anggapan tersebut salah, pasalnya ada tanda-tanda bahwa seseorang kalau harus ke psikolog dan belum tentu terkait dengan masalah kejiwaan.

Berikut ini berbagai pertanda kalau Kawan Puan harus ke psikolog.

Simak, ya!

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Sempat Viral Kasus Hubungan Seks pada Hewan, Psikolog Ungkap Bestialitas yang Dialami Pelaku

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya