Buat Tubuh Berotot dan Kencang, Ini Tips Melakukan Bulking untuk Meningkatkan Masa Otot

Anna Maria Anggita - Sabtu, 2 Juli 2022
Tips melakukan bulking
Tips melakukan bulking MStudioImages

- Kreatine

Kasein

- Multivitamin

- Minyak ikan 

- Asam amino

3. Melakukan compound movement

Compound movement merupakan suatu gerakan angkat beban yang mana lebih dari satu otot yang terlibat.

Ini berbagai compound movement yang disarankan saat bulking, seperti:

- Squat

- Deadlift

- Barbell press

- Military press

Memang meningkatkan massa otot itu perlu angkat beban, tapi jangan lupa untuk tetap melakukan kardio.

Disarankan pula untuk melakukan olahraga 3-6 hari saja dalam seminggu agar tubuhmu bisa beristirahat, sehingga pembentukan otot makin maksimal.

4. Cukupi kebutuhan air

Saat bulking jangan memperhatikan asupan makanan saja, sebab kamu harus tetap menjaga tubuh terhidrasi.

Mencukupi kebutuhan air itu dapat meningkatkan sintesis protein. 

Dalam artian kondisi tersebut memanfaatkan protein yang telah kamu konsumsi dengan lebih baik.

Di samping itu air juga menjaga metabolisme tubuh, karena cairan ini mengandung oksigen.

Pastikan kamu melakukan berbagai tips bulking di atas ya, supaya pembentukan otot yang kamu tuju semakin maksimal.

Baca Juga: Jadi Strategi untuk Meningkatkan Massa Otot, Apa Itu Bulking?

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat