BERITA TERPOPULER LADY BOSS: Investasi Reksadana untuk Pemula hingga Crazy Rich Perempuan Dunia

Dinia Adrianjara - Minggu, 3 Juli 2022
Investasi reksadana
Investasi reksadana

Parapuan.co - Investasi dalam bentuk rekdasana merupakan salah satu instrumen yang cocok bagi para investor pemula.

Direktur BNP Paribas Asset Management, Maya Kamdani, punya tipsnya nih untuk Kawan Puan yang ingin mencoba berinvestasi reksadana.

Selain itu istilah crazy rich beberapa waktu terakhir kembali menjadi perbincangan publik lo, Kawan Puan.

Tak hanya kaum pria, sebagian crazy rich di dunia ternyata juga perempuan loh, di mana dari 2.600an miliarder, ada 327 perempuan terkaya yang termasuk di dalamnya.

Yuk simak ulasan selengkapnya dalam Berita Terpopuler Lady Boss hari ini, Minggu (3/7/2022).

1. Cocok untuk Pemula, Ini Tips Mulai Investasi Reksadana dari Maya Kamdani

Investasi reksadana bisa menjadi salah satu jenis yang cocok untuk investasi bagi pemula.

Kepada PARAPUAN, Direktur dari BNP Paribas Asset Management Maya Kamdani mengatakan reksadana cukup aman karena uang nasabah tidak akan hilang jika terjadi hal tak diinginkan. Bagaimana tips memulainya?

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: 3 Instrumen Investasi untuk Dana Darurat agar Keuangan Keluarga Aman

2. Crazy Rich! Ini 5 Perempuan Terkaya di Dunia Versi Majalah Forbes

Topik seputar crazy rich memang tak pernah gagal untuk mencuri perhatian publik.

Hal ini turut dibahas dalam majalah Forbes. Tahun ini, di antara 2.668 miliarder dalam daftar orang terkaya, ada 327 perempuan yang masuk di dalamnya.

Salah satunya adalah Franchoise Bettencourt Meyers yang jadi perempuan terkaya di dunia selama dua tahun berturut-turut. Selain itu, siapa lagi crazy rich perempuan lainnya?

Baca selengkapnya di sini >>>

3. Profil Vera Wang, Desainer Kelas Dunia yang Baru Berulang Tahun ke-73

Belum lama ini, perancang busana kenamaan dunia, Vera Wang, merayakan ulang tahunnya yang ke-73.

Momen bahagia pesta ulang tahun Vera Wang diunggahnya melalui akun Instagram pribadi.

Melihat hal tersebut, tak heran jika kamu penasaran siapa sebenarnya sosok Vera Wang dan ingin mengetahui profilnya. Siapa dia?

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Profil Maya Kamdani, Direktur dari BNP Paribas Asset Management



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat