Selain Model String, Ketahui 9 Jenis Bikini yang Bisa Jadi Pilihan

Ratu Monita - Rabu, 6 Juli 2022
Tipe-tipe bikini.
Tipe-tipe bikini. Natalia Darmoroz

Biasanya jenis bikini yang satu ini memiliki senar dengan dua potong kain. 

5. Microkini

Serupa dengan namanya, bentuk bikini satu ini merupakan ekstra minim.

Untuk itu, ia memiliki ukuran ekstra pendek sehingga jenis bikini ini akan cocok digunakan saat liburan bersama pasangan dan bulan madu.

6. Tankini

Jenis bikini yang dirancang oleh Anna Cole ini memiliki model tank top dan bawahan bikini yang tampak serasi.

7. Trikini

Selain bra dan celana dalam, jenis bikini satu ini terdiri dari tiga potong yang bisa berupa small jacket atau bahkan masker.

8. Skirtini

Seperti namanya, bikini jenis ini memiliki rok sebagai bagian bawahnya.

9. High waisted bikini 

Jenis bikini satu ini memiliki gaya high waisted pada bawahannya dan merupakan salah satu tipe yang paling populer beberapa tahun belakangan. 

Kawan Puan, itu dia tipe-tipe bikini yang bisa jadi pilihan kamu sebelum membelinya. 

Baca Juga: Dipakai Sejak Era Romawi Kuno, Ini Sejarah Bikini yang Tak Sekadar Pakaian Renang Biasa

(*)

Sumber: Zoom TV Entertainment
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat