3 Indikasi yang Menunjukkan Hubungan Suami Istri Berjalan Tidak Sehat

Saras Bening Sumunar - Kamis, 7 Juli 2022
Tanda hubungan suami istri berjalan tidak sehat
Tanda hubungan suami istri berjalan tidak sehat Panupong Piewkleng

3. Mencoba Menghindari Masalah

Dalam hubugan percintaan, konflik menjadi hal yang tidak dapat dihindari.

Sementara untuk menyelesaikan konflik, dibutuhkan kerjasama pasangan untuk mencari solusi dan jalan keluar.

Sedangkan jika satu sama lain mencoba menghindari konflik, bisa dipastikan jika kamu berada dalam hubungan percintaan yang tidak sehat.

Sebesar apapun konflik tersebut, ambil waktu disukusi untuk mencari solusi dengan pasangan.

Masalah yang dibiarkan menumpuk hanya akan menimbulkan masalah lain.

Oleh karenanya, jangan sekali-kali mencoba menghindar dari konflik yang kamu alami.

Kawan Puan, itu tadi berbagai indikasi yang menunjukkan jika hubungan suami istri berjalan tidak sehat.

Apakah kamu mengalami hal serupa? 

Baca Juga: 3 Cara Mengurangi Rasa Frustasi saat Lakukan Hubungan Suami Istri

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Atasi Limbah Tekstil, Jalin Dibantu EcoTouch Kumpulkan Pakaian Bekas Karyawan