4 Perpustakaan Berdesain Unik di Dunia, Bikin Betah Pencinta Buku

Ericha Fernanda - Jumat, 8 Juli 2022
Perpustakaan berdesain unik di dunia.
Perpustakaan berdesain unik di dunia. HaizhanZheng

2. Perpustakaan Publik New York

Perpustakaan Publik New York
Perpustakaan Publik New York Masha Zolotukhina

Perpustakaan ini merupakan salah satu bangunan ikonik milik Kota New York, Amerika Serikat yang dibangun di atas lokasi waduk tua Croton.

Ada lebih dari 15 juta buku, manuskrip dari 1.200 bahasa dan dialek, serta lebih dari 350 karya katalog oleh George Sand dan salinan paling awal dari karya Nican Mopohua di perpustakaan ini.

Dari sisi arsitektur, ada sepasang patung singa di depan pintu masuk yang menjadi ciri khas perpustakaan tersebut.

Seluruh bangunan dibangun dengan menggunakan 530.000 meter kubik marmer, sehingga perpustakaan ini sangat kokoh dan kuat.

3. Perpustakaan Publik Bin Hai

Perpustakaan Publik Bin Hai
Perpustakaan Publik Bin Hai

Perpustakaan yang memiliki luas 34.000 meter ini terletak di Distrik Budaya Binhai di Tianjin, China.

Baca Juga: 4 Tempat Healing Populer di Dunia, Ada Pemandian Pasir hingga Danau

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat