I hope I could be a part of your company, and thank you for your attention.
Sincerely,
(Nama kamu)
Salam dan nama terang biasanya ditulis di sisi kanan, sejajar dengan tanggal surat pada bagian awal.
Kiranya, itulah tadi contoh sederhana yang dapat kamu pakai untuk melamar pekerjaan di perusahaan yang meminta surat lamaran dalam bahasa Inggris.
Kamu cukup menyesuaikan nama perusahaan, pendidikan terakhir, kemampuanmu, dan posisi yang dibutuhkan.
Mudah-mudahan contoh di atas berguna dan dapat membantumu mewujudkan mimpi masuk ke perusahaan impian.
Selamat mencoba mengirimkan surat lamaran kerja seperti di atas ya, Kawan Puan!
Baca Juga: Simak, Berikut Ini Format Penulisan Surat Lamaran Kerja yang Benar
(*)