Jangan Bingung, Begini Cara Menghitung Harga Akhir Diskon Tunggal dan Diskon Ganda

Firdhayanti - Sabtu, 16 Juli 2022
Menghitung harga akhir diskon tunggal dan diskon ganda.
Menghitung harga akhir diskon tunggal dan diskon ganda. MicroStockHub

Dari rumus ini, mula-mula kita harus mencari potongan harga dengan rumus ini:

Potongan harga = Harga awal x persentase

Setelah potongan harga ditemukan, Kawan Puan bisa mencari harga akhirnya dengan menguranginya dari harga awal. 

Harga akhir = Harga awal - potongan harga

Sebagai contoh, Kawan Puan membeli baju seharga Rp200.000,00 yang memiliki diskon 70%. 

Untuk menghitungnya berarti:

Rp200.000,00 X 70% = Rp140.000,00. Sehingga, harga akhirnya adalah:

Rp200.000 - Rp140.000 = Rp60.000.

Lantas, bagaimana caranya menghitung harga diskon ganda?

Baca Juga: Ingin Tetap Hemat Saat Promo Belanja Online? Simak 3 Tips Ini

Sumber: kontan
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?