3 Tanda Ibu Mertua Tak Menyukaimu, Cari Tahu dari Bahasa Tubuhnya!

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 16 Juli 2022
Bahasa tubuh yang menunjukkan jika ibu mertua tidak menyukaimu.
Bahasa tubuh yang menunjukkan jika ibu mertua tidak menyukaimu. chameleonseye

Ibu mertua yang memiliki hubungan baik dengan menantu akan duduk bercengkrama dan terlihat begitu hangat.

Namun kondisi ini tidak terjadi jika ibu mertua tidak menyukaimu.

Mereka cenderung menunjukkan bahasa tubuh yang menunjukkan penolakan atau menjaga jarak.

Misal, mereka akan memilih tempat duduk yang jauh dari dirimu.

Atau bahkan saat bersama, ibu mertua akan lebih fokus dengan benda atau orang lain daripada dirimu.

Jika demikian, ini menjadi bahasa tubuh yang menunjukkan jika ibu mertua tidak menyukai dirimu.

Meski begitu, bukan berarti jika selamanya kamu akan dibenci oleh ibu mertua.

Cobalah untuk membangun kedekatan dan ketahui cara mengambil hatinya.

Atau coba mencari tahu apa alasan yang membuat ibu mertua tidak menyukai dirimu.

Baca Juga: 3 Hal yang Bisa Dilakukan untuk Mengatasi Konflik dengan Mertua

(*)

Sumber: The List
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha