2. Ketidaksepakatan
Dalam menjalani hubungan rumah tangga, setiap keputusan akan lebih baik jika diambil bersama.
Ingat bahwa kini kamu sudah memiliki pasangan.
Apapun hal yang kamu putuskan akan lebih baik jika dipertimbangkan dengan pasangan.
Sayangnya, dalam beberapa kondisi, seorang individu lebih sering mengambil keputusan sepihak tanpa pertimbangan pasangan.
Hal ini lah dapat memicu perdebatan dalam hubungan rumah tangga.
Artinya, ada ketidaksepakatan antara kamu dan pasangan.
Untuk itu dalam mengambil keputusan, pastikan jika masing-masing sepakat.
Jika belum menemukan jalan tengah, cobalah untuk mencari solusi lain.
Baca Juga: Bangun Keintiman Sebelum Berhubungan Suami Istri dengan 3 Cara Ini