Pada bait pertama, Yura Yunita menuliskan soal seseorang yang menjadi ruang aman kita di tengah dunia yang penuh dengan ketidakpastian.
Orang itu juga bisa menjadi satu-satunya yang memahami isi kepala kita yang terkadang penuh dengan hal-hal yang tidak bisa kita kontrol.
"Di dunia tipu tipu, kamu tempat aku bertumpu. Baik jahat abu abu, tapi warnamu putih untukku. Hanya kamu yang mengerti gelombang kepala ini," tulis Yura.
Di bagian reff, Yura Yunita menuliskan secara berulang soal hubungan dengan orang yang kita sayangi yang tidak membutuhkan kata-kata.
2. Jadwal Opening Ceremony ASEAN Para Games 2022, Ada Sekitar 10 Ribu Penonton
Perhelatan olahraga ASEAN Para Games 2022 akan segera digelar dengan Indonesia sebagai tuan rumahnya.
Di ASEAN Para Games 2022 ini, Kota Solo didapuk sebagai lokasi pertandingan pesta olahraga atlet penyandang disabilitas se-Asia Tenggara.
Rencananya, opening ceremony ASEAN Para Games 2022 sendiri akan digelar esok hari, Sabtu (30/7/2022).
Baca Juga: Jadi Lokasi Opening ASEAN Para Games 2022, Jangan Lupa Mampir Hidden Gem di Solo