Jika ingin rasanya lebih kuat, kamu bisa menambahkan bumbu rempah-rempah untuk rasa aromatik pada ayam.
2. Membuat Bumbu Marinasi Ayam
Tips memasak cepat selanjutnya yaitu mencampurkan bawang putih halus, perasan lemon, air, madu, merica, dan garam.
Agar mudah dibalurkan ke ayam, kamu dapat menambahkan minyak zaitun secukupnya pada campuran bumbu tersebut.
Kemudian balurkan ayam utuh atau yang sudah dipotong-potong dengan bumbu marinasi hingga merata.
4. Marinasi pada Wadah Tertutup
Cara membuat bumbu marinasi agar meresap sempurna yaitu menyimpannya pada wadah tertutup atau plastik zip lock.
Pastikan wadah untuk menyimpan ayam marinasi kedap udara guna mengurangi terjadinya penguapan.
Selain lebih praktis juga mempermudah prosesnya, semua bagian ayam akan terendam bumbu marinasi dengan baik.
Baca Juga: Dijamin Bumbu Meresap, 5 Tips Memasak Cepat Ayam Goreng Bawang Putih