Jadi Lokasi Konser Dewa 19, Ini Hidden Gem Wisata Dekat Candi Prambanan

Anna Maria Anggita - Sabtu, 6 Agustus 2022
Hidden gem dekat Candi Prambanan
Hidden gem dekat Candi Prambanan Ainur Mufid

Candi Ratu Boko sendiri berada di Jalan Raya Piyungan – Prambanan No.2, Gatak ,Bokoharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

2. Candi Banyunibo

Candi Banyunibo
Candi Banyunibo Indonesiakaya.com

Hidden gem di dekat Candi Prambanan berikutnya yakni Candi Banyunibo yang berlokasi di lembah datar Desa Bokoharjo, Prambanan, Sleman.

Candi yang berciri Budhist ini dibangun pada abad ke-9, tepatnya di masa puncak kejayaan Mataram Kuno.

Meski tidak sespektakular Candi Borobudur atau Candi Kalasan, rekomendasi tempat wisata Candi Banyunibo ini terlihat sangat cantik dengan dinding yang diukir halus.

3. Candi Barong

Candi Barong
Candi Barong BPCB DIY

Baca Juga: Jadi Tuan Rumah ASEAN Para Games 2022, Ini Hidden Gem Kafe di Kota Solo

Sumber: tribunnews
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya