Dialami Lisa BLACKPINK, Ini 7 Cara Mengatasi Rambut Rusak Akibat Bleaching

Ardela Nabila - Selasa, 9 Agustus 2022
Cara mengatasi rambut rusak akibat bleaching.
Cara mengatasi rambut rusak akibat bleaching. Dok. Instagram @lalalalisa_m

Parapuan.co - Lisa BLACKPINK membeberkan permasalahan rambut yang dialaminya dalam vlog LILI’S FILM terbarunya.

Di video berdurasi lima menit itu, Lisa BLACKPINK membawa para penggemar untuk melihat behind the scene dari acara fashion yang dihadirinya di Paris beberapa waktu lalu.

Video dimulai dengan Lisa BLACKPINK yang terlihat sedang bersiap-siap dan menunjukkan rambutnya yang belum ditata.

Sembari bersiap dan membiarkan wajahnya dirias, ia bercerita mengenai permasalahan rambut yang dialaminya akibat terlalu sering bleaching.

Rapper asal Thailand itu mengungkapkan kepada para penggemar bagaimana rambutnya tak kunjung panjang karena bleaching.

“Rambutku sebenarnya sangat rusak, jadi aku ingin memotongnya. Ujung rambutku sangat rusak,” curhatnya.

Untuk mengatasi rambut rusak akibat terlalu sering bleaching seperti yang dialami Lisa BLACKPINK, terdapat beberapa hal yang bisa dilakukan, seperti dijelaskan berikut ini.

1. Minta Bantuan Ahli

Dikutip dari Byrdie, hal pertama yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi rambut rusak adalah untuk mencari bantuan profesional.

Baca Juga: 5 Make Up Ikonik Lisa BLACKPINK, Glossy Nude hingga Lipstik Hitam

Sumber: Byrdie
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara