Ramai Kasus Brigadir J, Ketahui Urutan Pangkat di Kepolisian Indonesia

Arintha Widya - Rabu, 10 Agustus 2022
Sebanyak 25 anggota kepolisian telah menjalani pemeriksaan oleh Polri terkait kasus UU dan penembakan Brigadir Yosua alias Brigadir J.
Sebanyak 25 anggota kepolisian telah menjalani pemeriksaan oleh Polri terkait kasus UU dan penembakan Brigadir Yosua alias Brigadir J. (TRIBUN/ISTIMEWA)

Golongan Perwira

1. Perwira Tinggi

Perwira Tinggi terbagi ke dalam empat tingkatan, yaitu Jenderal Polisi, Komisaris Jenderal Polisi (Komjen), Inspektur Jenderal Polisi (Irjen), dan Brigadir Jenderal Polisi (Brigjen).

2. Perwira Menengah

Perwira Menengah terbagi menjadi tiga tingkatan, yaitu Komisaris Besar Polisi (Kombespol), Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP), dan Komisaris Polisi (Kompol).

3. Perwira Pertama

Perwira Pertama terbagi menjadi tiga tingkatan, di antaranya Ajun Komisaris Polisi (AKP), Inspektur Polisi Satu (Iptu), dan Inspektur Polisi Dua (Ipda).

Golongan Bintara

1. Bintara Tinggi

Baca Juga: Seperti Jun Ji Hyun di Jirisan, Ini Status dan Gaji Polisi Hutan di Indonesia

Sumber: gramedia.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja