5 Langkah Mudah Menghilangkan Noda Membandel Pada Wajan Keramik

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 20 Agustus 2022
Tips menghilangkan noda membandel pada wajan keramik.
Tips menghilangkan noda membandel pada wajan keramik. pexels.com/ShotPot

Kemudian diamkan larutan hingga dingin.

Lebih lanjut, bawa wajan keramik ke wastafel untuk mempermudah Kawan Puan saat menggosok noda membandel dan mengantisipasi jika terdapat cipratan air yang membasahi kompor.

4. Kikis Noda

Langkah berikutnya adalah mengikis bagian dalam panci dengan pengikis.

Gosok panci dengan scrubber atau spons.

Pastikan jika noda yang menempel sudah benar-benar hilang.

5. Buang Air

Terakhir, buang air dari wajan keramik.

Sementara jika masih terdapat noda pada wajan keramik, ulangi langkah-langkah di atas hingga nodanya benar-benar hilang.

Nah Kawan Puan, itu tadi langkah mudah menghilangkan noda membandel di wajan keramik.

Apakah kamu tertarik untuk mencoba tips ini?

Baca Juga: Mudah, Ikuti 3 Cara Sederhana Hilangkan Noda Kopi di Pakaian

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat