Serupa Tapi Tak Sama, Ketahui 3 Perbedaan Lip Oil dan Lip Gloss

Ratu Monita - Rabu, 31 Agustus 2022
Perbedaan lip oil dan lip gloss.
Perbedaan lip oil dan lip gloss. jacoblund

Namun, belakangan ini produk lip gloss telah diperkaya dengan formula yang mampu menghidrasi bibir. 

Lebih lanjut, untuk pemakaian dalam waktu lama disarankan menggunakan lip gloss.

Pasalnya, lip oil begitu ringan dan lebih cepat pudar dibandingkan dengan lip gloss.

Kandungan Bahan

Sebagian besar lip oil diformulasikan dengan minyak kaya lemak seperti minyak alpukat untuk memberikan hidrasi lebih baik.

Bahkan beberapa produk lip oil juga diperkaya dengan kandungan hyaluronic acid yang dikenal mampu melembapkan kulit. 

Sedangkan lip gloss, biasanya tidak memiliki kandungan sebanyak lip oil

Kembali lagi pada fungsinya, lip gloss hanya ditujukan sebagai produk makeup yakni untuk membuat tampilan bibir glossy dan tampak sehat. 

Kawan Puan, sekarang kamu sudah tahu, ya, perbedaan dua lip product yakni lip oil dan lip gloss?

Semoga informasi ini bermanfaat untukmu yang akan membeli maupun menggunakan lip oil dan lip gloss.

Baca Juga: Tak Perlu Sering Retouch, Ini Cara Mengaplikasikan Lip Tint agar Lebih Tahan Lama

(*)

Sumber: Celebrity Style Guide
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

5 Tips Pakai BB Cream Agar Hasilnya Rata dan Tidak Menggumpal