5 Ungkapan yang Perlu Ibu Baru Ingat agar Lebih Semangat dan Percaya Diri

Arintha Widya - Kamis, 1 September 2022
ilustrasi ibu baru
ilustrasi ibu baru macbrianmun

Begadang atau bahkan terjaga sepanjang malam merupakan hal yang wajar dialami orang tua baru.

Meski begitu, kamu tidak perlu khawatir karena si kecil perlahan-lahan akan belajar untuk tidur.

Kamu akan mendapatkan waktu tidurmu lagi, dan bisa beristirahat kembali dengan tenang di malam hari.

2. Semua Ibu Belajar Seiring Waktu

Kawan Puan, sebagaimana kamu, semua ibu belajar merawat buah hati seiring berjalannya waktu.

Prosesnya berbeda untuk masing-masing ibu, jadi kamu cukup mengikuti alurnya saja.

Kamu boleh mengabaikan saran dari orang lain yang menurutmu tidak masuk akal, karena cuma kamu yang paham kondisi diri sendiri dan bayi.

Lakukan apa saja yang terbaik sampai kamu menemukan cara paling tepat untuk diaplikasikan.

Baca Juga: Ria Ricis Ceritakan Pengalaman Jadi Ibu Baru, Sempat Baby Blues

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru