Perlu Dihindari, Ini 4 Kesalahan saat Menata Laci Dapur

Ericha Fernanda - Jumat, 2 September 2022
Kesalahan menata laci dapur.
Kesalahan menata laci dapur. fcafotodigital

Solusinya, letakkan balok pisau di sudut meja atau pasang rak pisau magnetik agar mudah ditemukan dan tidak melukai.

3. Tidak Menggunakan Sekat di Dalam Laci

Sekat berfungsi sebagai pemisah di dalam laci agar barang-barang tidak saling berguling atau bersentuhan saat dibuka.

Selain itu, sekat juga membantu pengorganisasian barang-barang menjadi teratur dan tidak bercampur satu sama lain.

4. Asal Memasukkan Barang ke Dalam Laci

Mungkin kita mengosongkan salah satu laci untuk menyimpan barang-barang acak yang tidak dapat dikategorikan.

Meski begitu, memasukkan barang secara asal ke dalam laci tersebut berpotensi menumpuk sampah karena tak terpakai.

Solusinya, buanglah barang-barang yang tidak terpakai dan letakkan sekat di dalamnya untuk membantumu menemukan barang dengan cepat.

Nah, itulah kesalahan-kesalahan menata laci dapur yang perlu dihindari ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Lakukan 2 Kali Sebulan, Ini 4 Langkah Mudah Bersihkan Lemari Dapur di Rumah!

(*)

Sumber: The Kitchn
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat