BERITA TERPOPULER LADY BOSS: Tips Atur Keuangan Hadapi Inflasi hingga 5 Sosok Ratu di Dunia

Dinia Adrianjara - Minggu, 11 September 2022
Tips hemat menghadapi inflasi gaya hidup.
Tips hemat menghadapi inflasi gaya hidup. Natee Meepian

Parapuan.co - Gejolak inflasi dunia yang juga terjadi di Indonesia, berdampak pada kenaikan harga bahan pokok.

Agar keuangan tetap aman, Kawan Puan perlu menerapkan tips hemat mengatur keuangan, agar inflasi tak terlalu berdampak ke kehidupan pribadi.

Selain itu Ratu Elizabeth II adalah salah satu pemimpin kerajaan yang memimpin dalam waktu terlama, yakni selama 70 tahun.

Namun banyak yang belum tahu ternyata selain Ratu Elizabeth II, ada beberapa sosok ratu dari berbagai negara.

Simak ulasan selengkapnya dalam Berita Terpopuler Lady Boss hari ini, Minggu (11/9/2022).

1. Ini 4 Tips Hemat Atur Keuangan untuk Hadapi Gejolak Inflasi dan Stagflasi

Menerapkan tips hemat di tengah gejolak inflasi dan stagflasi yang terjadi secara global menjadi hal penting untuk mengatur keuangan.

Inflasi merupakan kenaikan harga barang dan jasa secara umum serta terus-menerus dalam jangka waktu tertentu. Bagaimana tips hemat mengatur keuangan?

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Harga Melonjak, Ini 5 Tips Hemat Belanja Kebutuhan Sehari-hari

2. Seperti Yoona SNSD di Drakor Big Mouth, Ini Prospek Kerja Perawat di Indonesia

Dalam drakor Big Mouth, Yoona SNSD berperan sebagai perawat.

Bagi kamu yang terinsiprasi menjadi perawat, prospek kerjanya di Indonesia bisa dibilang cukup menjanjikan, lho.

Kebutuhan akan tenaga perawat di Indonesia semakin meningkat dari waktu ke waktu, juga memiliki prospek kerja yang sangat luas.

Seperti apa prospek kerja perawat di Indonesia?

Baca selengkapnya di sini >>>

3. Selain Ratu Elizabeth II, Ini 5 Sosok Ratu dari Berbagai Negara yang Perlu Kamu Tahu

Kawan Puan, Ratu Elizabeth II bukan satu-satunya sosok yang menjadi ratu.

Di sejumlah negera, ada sejumlah ratu yang juga perlu kamu ketahui sedikit profilnya.

Dengan begitu, kamu akan tahu bahwa sebutan ratu disematkan bukan sebagai pemanis atau pajangan semata.

Ingin tahu siapa saja sosok ratu yang masih memerintah di sejumlah negara di dunia?

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Profil Zara Tindall, Atlet Berkuda Cucu Perempuan Tertua Ratu Elizabeth II



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru