4 Ide Bisnis yang Bisa Dilakukan Setelah Memasuki Masa Pensiun

Firdhayanti - Senin, 12 September 2022
Bisnis setelah pensiun.
Bisnis setelah pensiun. Patrick Chu

2. Bisnis Franchise

Ide bisnis selanjutnya yang dapat dilakukan setelah pensiun adalah menjalani bisnis franchise. 

Bisnis franchise adalah bentuk kerja sama usaha antara pemilik merek dagang, produk, atau sistem operasional.

Ini berarti, seseorang mendapatkan izin untuk memakai merek, produk, serta sistem operasional suatu bisnis untuk menjalankan usaha. 

Pilihlah franchise dengan rekam jejak yang baik, ya, Kawan Puan. 

3. Angel Investor

Memasuki masa pensiun, tak jarang orang-orang telah memiliki kondisi finansial yang stabil.

Oleh karenanya, menjadi angel investor bisa dijalani seseorang yang sudah memasuki masa pensiun.

Istilah angel investor merujuk pada individu kaya raya yang memberikan modal untuk bisnis perusahaan rintisan atau yang sedang bertumbuh.

Baca Juga: Cerita Amanda Manopo dan Kakaknya Bangun Bisnis Kue Sus untuk Bekal Pensiun

Sumber: NewRetirement
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru