Kenali Tanda Orang Mau Mengakhiri Hidupnya, Siapa yang Paling Mungkin Bunuh Diri?

Maharani Kusuma Daruwati - Selasa, 13 September 2022
Tanda orang mau bunuh diri
Tanda orang mau bunuh diri kieferpix

Parapuan.co Bunuh diri bukanlah penyakit mental tetapi konsekuensi potensial yang serius dari gangguan mental yang dapat diobati.

Gangguan mental ini meliputi depresi berat, gangguan bipolar, gangguan stres pascatrauma, gangguan kepribadian ambang, skizofrenia, gangguan penggunaan zat, gangguan kecemasan, dan gangguan makan seperti bulimia dan anoreksia nervosa.

Jika terus dibiarkan, hal ini bisa memicu seseorang untuk mengakhiri hidupnya.

Tanda Peringatan Bunuh Diri

Mengutip dari WebMD, berikut ini tanda peringatan potensial orang mau bunuh diri.

1. Kesedihan atau kemurungan yang parah.

Kesedihan yang bertahan lama, perubahan suasana hati, dan kemarahan yang tak terduga.

2. Keputusasan. Merasakan perasaan putus asa yang mendalam tentang masa depan, dengan sedikit harapan bahwa keadaan dapat membaik.

3. Mengalami masalah tidur.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER WELLNESS: 4 Pertolongan Pertama pada Orang Pingsan hingga Ini yang Harus Dilakukan Jika Ada Orang Ingin Bunuh Diri

Sumber: WebMD
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Kenali Tanda Orang Mau Mengakhiri Hidupnya, Siapa yang Paling Mungkin Bunuh Diri?