Simak, 5 Manfaat Tak Terduga Minyak Kelapa untuk Anjing Peliharaan

Saras Bening Sumunar - Minggu, 2 Oktober 2022
Manfaat minyak kelapa untuk anjing peliharaan.
Manfaat minyak kelapa untuk anjing peliharaan. Freepik

2. Memudahkan Anjing Minum Obat

Memberikan anjing peliharaan obat bukan perkara mudah, namun menambahkan minyak kelapa akan menjadi lebih mudah.

Oleskan minyak kelapa pada obat atau pil anjing sehingga membuat obat lebih menarik dan enak serta membantunya menelan pil dengan mudah.

3. Meningkatkan Berat Badan dan Meningkat Energi

Minyak kelapa bisa ditambahkan ke dalam makanan anjing peliharaan untuk mengembalikan keseimbangan aktivitas tiroid.

Artinya, minyak kelapa membantu menurunkan berat badan pada anjing yang obesitas dan meningkatkan energi.

Namun, manfaat minyak kelapa untuk anjing ini harus digunakan dalam jumlah sedang karena kadar lemak jenuhnya yang tinggi.

Untuk anjing kecil, berikan tidak lebih dari 1/4 sendok teh minyak kelapa, sedangkan anjing besar sekitar satu sendok makan.

Baca Juga: Penurunan Suhu dan Tanda Lain Anjing Peliharaan Segera Melahirkan



REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!