Apabila berkas lamaran sudah siap, kamu bisa langsung submit melalui laman resmi RANS atau mengklik link registrasi ini.
Adapun data-data yang kamu butuhkan untuk melamar sebagai PNS di RANS adalah sebagai berikut:
- Identitas pribadi sesuai KTP.
- Alamat email.
- Nomor telepon aktif.
- CV terbaru dan portofolio yang diunggah berupa file.
Itulah tadi informasi lowongan pekerjaan sebagai pegawai Nagita Slavina dan Raffi Ahmad.
Semoga info syarat lowongan kerja di atas berguna. Selamat mencoba dan mudah-mudahan sukses, Kawan Puan.
Baca Juga: Tugas Tashya Araysha sebagai Direktur Bisnis RANS, Eksekusi Ide Nagita Slavina
(*)