Atap Rumah Sering Bocor? Jangan Salah, 3 Hal Ini Bisa Jadi Penyebabnya

Saras Bening Sumunar - Rabu, 5 Oktober 2022
Penyebab atap rumah bocor.
Penyebab atap rumah bocor. Freepik.com

3. Flashing Rusak

Untuk mencegah adanya masalah kebocoran, seringnya genting dilapisi dengan flashing.

Namun ketikan atap rumah bocor meskipun sudah dilapisi flashing, bisa jadi kondisi ini menunjukkan jika flashing rusak atau pemasangannya kurang tepat.

Flashing adalah fitur penting dari atap yang terlindungi dengan baik.

Mereka dipasang di sepanjang sambungan atap untuk menutup dan melindungi titik-titik lemah ini dari masuknya air.

Apabila retak atau rusak, mereka bisa dengan cepat memulai kebocoran, bahkan menyebabkan masalah yang serius.

Mereka bisa aus karena usia, paparan suhu yang berfluktuasi, benturan langsung, atau dempul pemasangnya rusak.

Nah, Kawan Puan, itu tadi tiga penyebab mengapa atap rumah bocor.

Bisa karena genting yang sudah rusak, genting yang tua, hingga flashing rusak.

Jadi, apakah genting rumahmu juga demikian? Segera cek penyebabnya!

Baca Juga: Sebelum Melapisi Atap dengan Pelapis Anti Bocor, Yuk Perhatikan Ini

(*) 



REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha