Seperti di Drakor The Law Cafe, Ini 3 Alasan Kita Bisa Menyukai Seseorang dalam Waktu Lama

Arintha Widya - Jumat, 14 Oktober 2022
Sinopsis The Law Cafe, ini alasan seseorang naksir orang lain untuk waktu lama.
Sinopsis The Law Cafe, ini alasan seseorang naksir orang lain untuk waktu lama. Dok. KBS

Menurutnya, perasaan suka terhadap seseorang bisa cepat memudar atau justru bertahan sangat lama bergantung pada tingkat ketertarikannya.

2. Jika Rasa Suka Dijaga

Perasaan suka dapat bertahan lama apabila seseorang menjaga dan memelihara isi hatinya tersebut.

Menjaga dan memeliharanya misalnya dengan memberikan perhatian kepada orang yang kamu taksir.

Perasaan semacam itu bisa lebih mudah dijaga kalau kamu dan si dia sering bertemu atau kerap berada berdekatan (semisal bekerja di kantor yang sama).

3. Melibatkan Limerence

Limerence adalah perasaan di mana seseorang sangat tergila-gila terhadap sosok yang ditaksir.

Sering kali, orang yang merasakan limerence dalam menaksir orang lain akan merasakan ketertarikan fisik dan emosional sekaligus.

Menurut Jacob Brown, seorang  terapis pernikahan dan keluarga, rasa suka semacam ini akan bertahan lama.

Kawan Puan, itulah tadi beberapa hal yang membuat seseorang bisa naksir atau menyukai orang lain dalam waktu lama.

Kalau Kawan Puan sendiri, sudah berapa lama naksir gebetan, nih?

Baca Juga: Mengenal Profesi Konsultan Hukum seperti Diperankan Lee Se Young di Drakor The Law Cafe

(*)

Sumber: Up Journey
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya