5 Alasan Wajah Tak Boleh Dikeringkan Pakai Handuk, Bisa Sebabkan Jerawat?

Ardela Nabila - Minggu, 16 Oktober 2022
Alasan tidak boleh mengeringkan wajah dengan handuk.
Alasan tidak boleh mengeringkan wajah dengan handuk. Prostock-Studio

Apalagi, kebanyakan orang meletakkan handuknya di kamar mandi yang lembap sehinhga menciptakan lingkungan sempurna bagi bakteri untuk tumbuh.

Saat bakteri tersebut berpindah ke wajah, maka pori-pori akan tersumbat dan jerawat pun rentan muncul.

Bahkan ketika kamu menggunakan handuk terpisah untuk wajah, bakteri bisa saja bersarang di handuk tersebut dan berpindah ke kulit.

2. Memicu Tanda Penuaan

Sejumlah handuk kain yang dijual di pasaran memiliki material kasar sehingga bisa menyebabkan robekan kecil pada kulit.

Jika hal tersebut terjadi, kulit akan rentan terhadap infeksi dan berbagai tanda penuaan seperti kerutan.

Semakin sering kamu mencuci handuk, maka semakin rapuh juga kain tersebut. Akibatnya, gesekan yang ditimbulkan bisa mengelupas kulit.

3. Menurunkan Efektivitas Produk Skincare yang Digunakan

Ternyata, mengeringkan wajah usai mencuci muka bisa menurunkan efektivitas produk skincare yang digunakan.

Baca Juga: Jangan Digaruk! Ini 5 Cara Ampuh Atasi Jerawat Meradang yang Terasa Gatal

Sumber: Cewek Banget
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat