4 Tips Berkunjung ke Festival Jajanan Bango 2022, Gratis dan Tinggal Daftarkan Diri

Anna Maria Anggita - Sabtu, 29 Oktober 2022
Festival Jajanan Bango 2022
Festival Jajanan Bango 2022 Dok. Bango

- Gunakan hand sanitizer secara rutin

- Hindari kerumunan

- Dilarang makan sambil berjalanan

4. Jajal Makanan yang Belum Pernah Dicoba

Kawan Puan, di Festival Jajanan Bango 2022 ini bisa menjadi waktu tepat untuk menjajaln kuliner Indonesia yang belum pernah kamu coba sebelumnya .

Dalam konferensi pers Festival Jajanan Bango 2022 pada Jumat (28/10/2022) Amaryllis Esti Wijono, Direktur Nutrition PT Unilever Indonesia menyatakan ada banyak makanan Indonesia yang harus dieksplorasi.

"Ada baiknya untuk dieksplorasi makanan yang belum diketahui, kemudian dirasakan dan dilestarikan," pungkasnya.

Nah, Kawan Puan agar selama berkunjung ke Festival Jajanan Bango 2022 ini lancar dan kamu dapat menikmati semua makanan, pastikan ikuti tips di atas ya.

Baca Juga: Itinerary Liburan Sehari di Malang, Kulineran Bakso President hingga Sate Gebug

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat