8 Kandungan Skincare Terbaik untuk Menjaga Skin Barrier, Ada Ceramides

Ardela Nabila - Minggu, 30 Oktober 2022
Kandungan skincare terbaik untuk skin barrier.
Kandungan skincare terbaik untuk skin barrier. PeopleImages

Squalane adalah kandungan turunan dari bahan skincare bernama squalene yang secara alami ditemukan di dalam kulit, namun akan menurun jumlahnya seiring bertambahnya usia.

Kandungan squalane sangat penting untuk menjaga nutrisi pada kulit dan melindunginya karena bisa mengunci kelembapan kulit.

Skincare yang mengandung squalane juga sangat ringan dan tidak akan menyumbat pori-pori kulit.

3. Niacinamide

Selanjutnya ada niacinamide yang memiliki banyak fungsi dan terkenal bisa mengatasi kulit breakout sekaligus pigmentasi.

Niacinamide adalah bahan skincare yang sangat menguntungkan untuk skin barrier karena bisa meningkatkan produksi ceramide.

Lebih dari itu, kandungan yang juga populer ini dapat membantu memperkuat struktur kulit dan menahan kadar air di kulit.

4. Asam Lemak Omega

Asam lemak omega sangat bermanfaat untuk kulit, baik ketika dikonsumsi ataupun dipakai dengan cara dioleskan ke kulit.

Baca Juga: Bisa Merusak Skin Barrier, Ini 5 Kesalahan Eksfoliasi yang Harus Dihindari



REKOMENDASI HARI INI

5 Tips Pakai BB Cream Agar Hasilnya Rata dan Tidak Menggumpal