Sering Salah Dipakai, Ini Arti Macam-Macam Emoji Tangan di WhatsApp

Linda Fitria - Selasa, 1 November 2022
prayer emoji
prayer emoji

2. Jempol di Atas

emoji thumbs up
emoji thumbs up

Kebalikan dari thumbs down, jempol di atas atau thumbs up berarti menyukai sesuatu atau setuju akan sesuatu.

Tapi, ada juga orang yang memakai emoji ini sebagai sarkasme yang menunjukkan perbuatan tidak bagus.

3. Emoji Telapak Tangan

prayer emoji
prayer emoji

Ada juga emoji telapak tangan yang menyatu. Emoji ini sering kali diartikan sebagai ekspresi atau kegiatan berdoa.

Namun, emoji ini ternyata memiliki arti emoji high five atau dua tangan sedang tos.

 Baca Juga: Fitur Baru WhatsApp Tengah Diuji, Ada Pratinjau Emoji Reaction dan Past Participant

Sumber: Bustle
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru