3 Alasan Pentingnya Kemampuan Berbahasa Indonesia dalam Karier

Aulia Firafiroh - Sabtu, 5 November 2022
pentingnya kemampuan berbahasa Indonesia
pentingnya kemampuan berbahasa Indonesia Rifka Hayati

Kemampuan berbahasa yang baik sangat membantu kemajuan kariermu.

Dengan keluwesan berbahasa, orang dapat memerhatikan kita dengan seksama dan meningkatkan nilai kita di mata mereka, terutama atasan.

Berbahasa yang baik juga mampu membantu kita menyampaikan ide-ide yang dimiliki.

Pasalnya, penyampaian yang baik akan membantu orang lain mengerti apa yang kita sampaikan lewat presentasi atau laporan.

Atasan juga dapat melihat kemahiran kita berbahasa yang dapat memengaruhi orang lain.

Kesempatan itu yang akan membuat kita lebih banyak mendapatkan kesempatan untuk meningkatkan diri dalam karier hingga promosi.

3) Membantu Tujuan Tercapai

Dengan menggunakan kemampuan berbahasa yang baik dan benar, apa yang kita inginkan saat bertemu klien atau rekan kerja akan mufah tersampaikan.

Maka dari itu, kemampuan berbahasa Indonesia sangat penting untuk kemajuan karier.

Kawan Puan, demikian tadi beberapa alasan mengapa penting sekali untuk mempelajari bahasa Indonesia dalam lingkungan kerja. (*)

 

Sumber: kompas
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya