- Syarat lowongan kerja magang sebagai Brand Marketing berikutnya, yaitu mahir dalam mengoperasikan komputer.
- Enerjik dan bersemangat dalam menangani proyek dan ide baru.
Social Media Intern
Agar diterima bekerja magang di Bukalapak sebagai Social Media Intern, kamu harus memenuhi kualifikasi berikut:
- Lulusan baru jurusan Komunikasi, Periklanan, Hubungan Masyarakat, DKV (Desain Komunikasi Visual), atau jurusan terkait lainnya.
- Mempunyai kemampuan mengedit foto atau video lebih disukai.
- Sangat familier dengan platform media sosial seperti Instagram dan TikTok.
- Memahami metrik media sosial juga menjadi salah satu syarat masuk perusahaan Bukalapak sebagai pekerja magang.
- Mampu menginterpretasikan hasil dan mengambil tindakan untuk meningkatkan efektivitas kampanye media sosial.
Baca Juga: Ini 4 Cara Menghadapi Komentar Negatif dari Konsumen di Media Sosial