Rekomendasi skincare viral di TikTok pertama ada toner centella asiatica dari Avoskin yang dipadukan dengan kandungan mugwort dan ceramide.
Kombinasi bahan utama tersebut berfungsi untuk mencegah kulit dehidrasi, melembutkan kulit, merawat serta memperbaiki skin barrier.
Tak hanya itu, produk yang dijual dengan harga Rp130.000 ini juga efektif dalam meredakan kulit beruntusan hingga jerawat.
2. NPURE Face Toner Cica Series
Berikutnya ada toner centella asiatica dari NPure yang jadi skincare populer di TikTok.
Formula yang dimiliki toner yang satu ini dapat memberikan efek soothing dan calming pada kulit berjerawat.
Selain itu, toner ini juga bisa membantu mengurangi hiperpigmentasi atau noda hitam bekas jerawat.
Toner centella asiatica ini bisa kamu dapatkan dengan merogoh kocek mulai dari Rp25.000 untuk kemasan berukuran 30ml.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Essence Toner, Skincare Viral di TikTok yang Bikin Wajah Lembap