Peran Perusahaan dalam Perwujudan Kesetaraan Gender Menurut Ahli

Aulia Firafiroh - Sabtu, 19 November 2022
Manfaat kesetaraan gender di tempat kerja
Manfaat kesetaraan gender di tempat kerja JGalione

Parapuan.co- Kesetaraan gender menjadi salah satu aspek penting yang harus dijunjung tinggi oleh perusahaan.

Pasalnya, perusahaan memiliki peran penting dalam terciptanya kesetaraan gender.

Salah satu hal yang bisa pihak perusahaan lakukan jika ingin mewujudkan kesetaraan gender ialah memberikan gaji yang sama antara laki-laki dan perempuan.

Sayangnya, masih banyak pegawai perempuan yang digaji lebih rendah daripada pegawai laki-laki untuk pekerjaan yang sama.

Hal itu pernah diungkapkan oleh Menteri Keuangan Indonesia, Sri Mulyani jika gaji pegawai perempuan lebih rendah 30 persen dibanding pegawai laki-laki.

"Perempuan dibayarnya 30 persen lebih rendah dari laki-laki. Kalau perempuan melakukan sesuatu karena gendernya, dia dianggap itu suatu pekerjaan yang cute, ya sudah dikasih seadanya. Kalau laki-laki langsung dihitung cost, margin berapa, dan dia mendapat profit," ujar Sri Mulyani dilansir dari laman Kompas.com.

Lalu apa yang bisa dilakukan oleh pihak perusahaan?

Menurut Stacey Kennedy, President South and Southeast Asia Philip Morris International mengungkapkan, ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk menutup kesenjangan gender di perusahaan.

1)  Menyamakan gaji antara pegawai perempuan dan laki-laki

Baca juga: Berbagai Langkah Tingkatkan Kesetaraan Gender di Dunia Kerja dari B20 WiBAC untuk G20

Sumber: kompas
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

10 Prinsip Pemasaran yang Terbukti Efektif: Fokus pada Manfaat, Bukan Fitur