Bisa Naik Kuda, Ini Tips Berkunjung di Hidden Gem The Ranch Puncak

Anna Maria Anggita - Minggu, 20 November 2022
Tips berkunjung ke Hidden Gem The Ranch Puncak
Tips berkunjung ke Hidden Gem The Ranch Puncak KOmpas.com

Jika Kawan Puan berangkat dari Stasiun Bogor, maka jarak yang harus ditempuh untuk mencapai The Ranch Puncak yakni 23 kilometer atau hampir satu jam.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Bukan herjunot (@herjunet.ali)

2. Biaya Tiket Masuk

Hidden gem The Ranch Puncak ini memiliki harga tiket masuk yang cukup terjangkau, mulai dari Rp25 ribu saja per orang.

Dengan harga tersebut kamu bisa mendapat segelas susu atau potongan Rp20.000 untuk belanja di restoran.

Tapi jika Kawan Puang ingin menjajal berbagai wahana, maka ada biaya tambahan yang harus dikeluarkan, mulai Rp25 ribu sampai Rp65 ribu. 

3. Coba Berbagai Wahana

Aktivitas utama di rekomendasi tempat wisata ini memang berkuda, tapi jangan lupa jajal kegiatan lain seperti:

- Panahan.

Baca Juga: Pencinta Seni dan Budaya, Wajib Mampir ke 4 Hidden Gem di Hong Kong Ini



REKOMENDASI HARI INI

Atasi Limbah Tekstil, Jalin Dibantu EcoTouch Kumpulkan Pakaian Bekas Karyawan