Ini 6 Hal yang Harus Diasah Seorang Guru agar Menjadi Pendidik Berkualitas

Firdhayanti - Jumat, 25 November 2022
Hal-hal yang harus diasah para guru
Hal-hal yang harus diasah para guru Zuraisham Salleh

2. Komunikasi yang Jelas

Komunikasi merupakan aspek yang paling penting dalam berbagai profesi, termasuk guru

Guru menggunakan keterampilan komunikasi verbal dan nonverbal untuk mengidentifikasi kebutuhan siswa.

Melalui keterampilan tersebut, ia mengetahui kapan harus mendengarkan atau berbicara.

Gunakan keterampilan mendengarkan aktif saat berkomunikasi dan dengarkan untuk memahami kebutuhan orang lain dengan cara memberi waktu untuk berpikir mengenai respons dari apa yang dikatakan siswa, orang tua, atau sesama guru. 

Jika kamu tidak sepenuhnya memahami apa yang dibutuhkan orang lain, minta mereka untuk mengulang pertanyaan atau permintaan mereka. 

3. Fleksibel dan Mampu Beradaptasi

Seorang guru juga harus mengasah kemampuan untuk beradaptasi dan menjadi fleksibel.

Pasalnya, setiap siswa memiliki latar belakang individu yang berbeda-beda. 

Baca Juga: Perhatikan, Ini Contoh Surat Lamaran Kerja untuk Melamar sebagai Guru

Sumber: Indeed
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru