5 Fakta Menarik Cho Gue Sung, Pemain Timnas Korea Selatan yang Viral Usai Disebut Mirip Pemain Drakor

Alessandra Langit - Sabtu, 3 Desember 2022
Sosok Cho Gue Sung dalam laga Piala Dunia 2022 Qatar saat pertandingan melawan Ghana
Sosok Cho Gue Sung dalam laga Piala Dunia 2022 Qatar saat pertandingan melawan Ghana Tangkap layar @ina_badminton

4. Tuntas Wajib Militer

Pada 2021 lalu, Cho Gue Sung akhirnya memutuskan untuk mengikuti wajib militer di klub sepak bola militer Gimcheon Sangmu. 

Pada 2022, ia kembali ke klub Jeonbuk dan menjadi pencetak gol terbaik.

Cho Gue Sung berhasil mengantarkan klubnya menjadi pemenang di Korean FA Cup 2022. 

5. Masuk Timnas Senior di Usia Muda

Baru berusia 24 tahun, Cho Gue Sung sudah terdaftar dalam Timnas Senior Korea Selatan yang melaju ke Piala Dunia 2022 Qatar.

Walaupun termasuk pemain paling muda, Cho Gue Sung membuktikan kesiapannya berlaga di kompetisi internasional.

Hal itu dibuktikan dengan lolosnya Korea Selatan ke 16 besar Piala Dunia 2022 di Qatar.

Kawan Puan, itu dia fakta menarik Cho Gue Sung, pemain timnas Korea Selatan yang viral di media sosial.

Baca Juga: Fakta Menarik Outfit Pelatih Arab Saudi di Piala Dunia 2022, Selalu Pakai Kemeja Putih

(*)

 

Sumber: kompasiana
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Atasi Limbah Tekstil, Jalin Dibantu EcoTouch Kumpulkan Pakaian Bekas Karyawan