15 Bahasa Gaul Sepanjang 2022 Beserta Artinya, dari MLYT hingga Nolep

Linda Fitria - Senin, 5 Desember 2022
Bahasa gaul sepanjang 2022
Bahasa gaul sepanjang 2022 Wiyada Arunwaikit

Parapuan.co - Kawan Puan, sepanjang 2022 ini ada banyak tren yang muncul dan viral di media sosial.

Seperti tren TikTok viral sepanjang 2022, hingga munculnya tren bahasa gaul anak muda.

Bahasa gaul sepanjang 2022 ini muncul dan sering dipakai di media sosial untuk berkomunikasi.

Menariknya, bahasa-bahasa ini dibuat dari singkatan hingga plesetan nih, Kawan Puan.

Karenanya tak heran kalau banyak orang tua atau orang dewasa yang asing bahkan tidak tahu artinya.

Nah agar makin gaul dan update dengan bahasa masa kini, yuk simak 15 bahasa gaul sepanjang 2022 yang viral di medsos.

1. MLYT

Bahasa gaul pertama ada MLYT yang punya arti "Meleyot", contohnya seperti, "Duh aku MLYT lihat Park Bo Gum".

MLYT ini sering digunakan untuk mengekspesikan kesukaan seseorang yang berlebihan hingga dirinya lemas tidak bisa berkata-kata.

Baca Juga: 5 Video Populer YouTube Sepanjang 2022, Ada Pertandingan Tepok Bulu

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Film Sebelum Tujuh Hari: Fanny Ghassani Buat Perjanjian Mengerikan