15 Bahasa Gaul Sepanjang 2022 Beserta Artinya, dari MLYT hingga Nolep

Linda Fitria - Senin, 5 Desember 2022
Bahasa gaul sepanjang 2022
Bahasa gaul sepanjang 2022 Wiyada Arunwaikit

5. FOMO

FOMO adalah singkatan dari "Fear of Missing Out" atau ketakutan tidak update pada sesuatu yang sedang ramai.

Contoh pemakaian katanya, "Jadi orang FOMO banget sih!".

6. Duren Sawit

Bukan buah, duren sawit sendiri adalah singkatan yang berarti "Duda keren sarang duit".

Biasanya dipakai untuk menyebut seseorang seperti, "Wah ada duren sawit nih!".

7. Nolep

Nolep adalah istilah atau slang yang berarti "No Life" atau tidak ada masa depan.

Biasanya dipakai untuk menyindir atau menyebut seseorang seperti, "Doi nolep abis deh."

Baca Juga: Face Wash hingga Pelembap, Ini Skincare Viral di TikTok Sepanjang 2022

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru