5 Fakta Menarik Laura Basuki, Karakter Perempuan Natalie di Film Cek Toko Sebelah 2

Alessandra Langit - Jumat, 23 Desember 2022
Fakta menarik Laura Basuki, karakter perempuan di film Cek Toko Sebelah 2.
Fakta menarik Laura Basuki, karakter perempuan di film Cek Toko Sebelah 2. Starvision

1. Mengawali Karier sebagai Model

Sebelum berperan sebagai karakter perempuan dalam berbagai film, Laura Basuki memulai karier sebagai model.

Perempuan keturunan Jawa-Tionghoa ini pernah menjadi model photoshoot untuk brand maupun majalah.

Pada 2008, Laura Basuki baru memulai debut layar lebar di film Gara Gara Bola.

2. Bercita-cita Menjadi Kasir

Sebelum terjun ke dunia hiburan, Laura Basuki diketahui memiliki cita-cita yang cukup berbeda jauh dari bidangnya sekarang.

Laura Basuki memiliki keinginan untuk menjadi seorang kasir yang bekerja di toko maupun restoran.

Namun, cita-cita tersebut harus ia lupakan setelah masuk ke dunia hiburan.

Kini, Laura Basuki mengejar cita-cita lainnya yaitu menjadi aktris yang berperan sebagai berbagai tokoh perempuan dalam film.

Baca Juga: 5 Alasan Nonton Film Cek Toko Sebelah 2, Usung Tema Keluarga dan Pasangan

Sumber: Nova
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat