Penyebab Stroke Hemoragik
Kawan Puan, stroke hemoragik disebabkan oleh pembuluh darah di otak yang bocor atau pecah.
Namun, ada faktor-faktor berikut yang ternyata berkaitan dengan stroke hemoragik:
- Tekanan darah tinggi yang tidak terkontrol.
- Pengobatan berlebihan dengan pengencer darah (antikoagulan).
- Tonjolan di titik lembah dinding pembuluh darah (aneurisma).
- Trauma, seperti kecelakaan mobil.
- Adanya deposit protein pada dinding pembuluh darah (cerebral amyloid angiopathy).
- Vaskulitis.
Baca Juga: Sempat Diderita Reza Gunawan Sebelum Meninggal, Kenali Gejala Stroke Perdarahan