Sangat normal jika kamu menemukan beberapa noda pada kain mikrofiber.
Namun untuk menjaganya tetap bersih, Kamu perlu memperhatikan bagaimana proses pencuciannya.
Cukup alirkan air bersuhu ruangan ke bak cuci piring atau baskom bersih, kucek kain dengan tangan atau sikat berbulu halus.
Kemudian rendam kain mikrofiber ke dalam air selama 20 sampai 30 menit, lalu kucek lagi dengan tangan.
Setelah kamu merendamnya, bilas dengan air bersih, peras, dan gantung hingga kering.
Dengan begitu kain mikrofiber akan bersih dan bisa kembali digunakan.
Itu tadi tiga kesalahan yang sering dilakukan dalam mencuci kain mikrofiber.
Mulai dari penggunaan detergen yang terlalu banyak hingga langkah pencucian yang kurang tepat.
Jadi, hindari tiga kesalahan dalam mencuci kain mikrofiber ya, Kawan Puan!
Baca Juga: Apa Itu Kain Mikrofiber? Pembersih Serbaguna Perabotan Rumah Tangga
(*)