Berkaca dari Banjir Semarang, Ini Cara Mencegah Jamur di Rumah setelah Banjir

Arintha Widya - Rabu, 4 Januari 2023
Ilustrasi membersihkan dan mencegah jamur di rumah setelah banjir Semarang.
Ilustrasi membersihkan dan mencegah jamur di rumah setelah banjir Semarang.

4. Jika kamu tidak dapat langsung menghilangkan karpet yang basah, bersihkan air dari karpet dengan ekstraktor karpet atau penyedot debu basah atau kering.

5. Gunakan kipas untuk mengalirkan udara ke ruangan dan mempercepat penguapan.

6. Gunakan dehumidifier untuk mengurangi kadar air di udara dan membantu mengeringkan dengan lebih cepat, terutama di area tertutup.

Tips Lain Mencegah Jamur setelah Banjir

Selain menggunakan cara di atas, kamu dapat mencegah munculnya jamur menggunakan obat penghilang jamur dan lumut yang dijual di pasaran.

Kamu juga bisa menggunakan lima sendok soda kue atau natrium fosfat yang disampurkan dengan kurang lebih 1 galon air.

Opsi lain membersihkan sisa banjir dan mencegah jamur muncul ialah menggunakan campuran larutan pemutih dengan air.

Itulah tadi cara membersihkan dan mencegah jamur di rumah, entah di dinding atau di bagian lain seperti furnitur, setelah banjir.

Selamat mencoba dan semoga cara tersebut efektif, ya Kawan Puan!

Baca Juga: Banjir Semarang, Begini Cara Mencuci Pakaian yang Terendam Banjir

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat