Kawan Puan tentu penasaran bagaimana kisah keempat karakter di drakor The Interest of Love ini.
Di episode perdananya, terlihat Ha Sang Soo memiliki ketertarikan pada Ahn Soo Young.
Terlebih Ha Sang Soo dan Ahn Soo Young harus menyelesaikan perjalanan bersama.
Bukan tanpa alasan, keduanya melakukan perjalanan untuk menyelesaikan masalah yang ada di Bank.
Saat mereka kembali, Ha Sang Soo justru memiliki ketertarikan pada Ahn Soo Young.
Sayangnya, Ahn Soo Young justru menjalin hubungan diam-diam dengan Jung Jonghyun.
Begitu pula dengan Ha Sung Soo yang pada akhirnya justru menjadi dekat dengan Park Mikyung, walaupun masih menaruh hati pada Soo Young.
Lantas, apakah akhirnya Ha Sung Soo berhenti menyukai Ahn Soo Young?
Itu tadi sinopsis series The Interest of Love yang sayang untuk dilewatkan.
Kawan Puan bisa menyaksikan drakor The Interest of Love di Netflix yah.
(*)
Baca Juga: Sinopsis Series The Last of Us, Tayang di HBO Mulai 16 Januari