2. Sebagai Pestisida
Selanjutnya, alkohol gosok juga bisa digunakan sebagai pestisida.
Cukup buat larutan 1:8 alkohol gosok dan air.
Namun sebelumnya, kamu perlu mengujikan pada daun kecil. Setelah lolos uji, semprotkan tanaman dan biarkan selama 15 sampai 20 menitlalu bilas dengan air.
Jika diperlukan, lakukan langkah ini seminggu sekali.
3. Membersihkan Daun Tanaman Hias
Daun tanaman hias sering kali terdapat debu.
Untuk membersihkannya encerkan alkohol gosok dengan perbandingan 1:12 dengan air.
Baca Juga: Penuh Duri, Jangan Meletakkan Tanaman Kaktus di 5 Area Rumah Ini