6 Gaya Hidup Ini Bantu Turunkan Risiko Kanker, Simak Selengkapnya

Anna Maria Anggita - Sabtu, 4 Februari 2023
Gaya hidup untuk turunkan risiko kanker
Gaya hidup untuk turunkan risiko kanker Saranya Yuenyong

Parapuan.co - Gaya hidup berpengaruh dalam munculnya risiko kanker, tentunya tak seorang pun ingin menderita penyakit ganas ini.

Oleh sebab itu, mempraktikkan gaya hidup yang sehat sangat dibutuhkan demi mengurangi risiko kanker.

Bertepatan dengan Hari Kanker Sedunia yang diperingati setiap 4 Februari, yuk simak berbagai gaya hidup untuk cegah kanker, simak ya!

1. Jangan Konsumsi Tembakau

Dilansir dari Mayo Clinic, mengonsumsi tembakau seperti merokok dapat meningkatkan berbagai risiko kanker, antara lain paru-paru, mulut, tenggorokan, pita suara, pankreas, kandung kemih, leher rahim, dan ginjal.

Bukan hanya perokok aktif, bahkan perokok pasif pun berisiko mengalami kanker paru-paru.

Selain merokok, mengunyah tembakau telah dikaitkan dengan kanker mulut, tenggorokan, dan pankreas.

Oleh sebab itu, sebaiknya jangan konsumsi produk yang mengandung tembakau.

2. Konsumsi  Makanan Sehat

Baca Juga: Rekonstruksi Payudara Jadi Operasi Estetika, Begini Penjelasan Dokter

Sumber: Mayo Clinic
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!